Asistensi Pengajuan Romantik 2025 Bagian Organisasi Kota Surabaya - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Surabaya

Asistensi Pengajuan Romantik 2025 Bagian Organisasi Kota Surabaya

Asistensi Pengajuan Romantik 2025 Bagian Organisasi Kota Surabaya

11 Desember 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


Salah satu tugas BPS sebagai pembina data statistik adalah memberikan rekomendasi dalam proses perencanaan pengumpulan data (Perpres No.39/2019 tentang Satu Data Indonesia). Dalam proses pemberian rekomendasi kegiatan statistik, BPS terlebih dahulu melakukan pemeriksaan terhadap rancangan kegiatan statistik yang disampaikan oleh Kementrian/Lembaga/Organisasi Perangkat Daerah ke BPS, untuk selanjutnya akan diterbitkan surat rekomendasi.

Pada Rabu (11/12) telah dilaksanakan pendampingan pengisian Rekomendasi Kegiatan Statistik (Romantik) pada Bagian Organisasi. Penyusunan Romantik ini diselenggarakan dalam rangka menghindari duplikasi kegiatan pada penyelenggaraan kegiatan statistik perangkat daerah di Kota Surabaya tahun 2025.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Surabaya (Statistics of Surabaya City)Jl. A. Yani 152 E Surabaya 60231 Jawa Timur Indonesia

Telp (62-31) 82516020

Faks (62-31) 8296691

Mailbox : bps3578@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik