SKAK - Web Scraping Menggunakan Phyton Selenium - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Surabaya

SKAK - Web Scraping Menggunakan Phyton Selenium

SKAK - Web Scraping Menggunakan Phyton Selenium

31 Januari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Web scraping adalah teknik otomatis untuk mengumpulkan data dari situs web dengan menggunakan program atau skrip yang menelusuri halaman web, mengekstrak data relevan, dan menyimpannya dalam format terstruktur seperti CSV. Salah satu manfaat scraping adalah untuk membuat sampling frame (kerangka sampel), dengan unit sampel misalnya usaha, frame sampling yang merupakan syarat untuk pengambilan sampel dengan probability sampling.

Melalui SKAK yang dilaksanakan pada 31 Januari ini, ASN BPS Kota Surabaya akan dapat meningkatkan kompetensi dan menambah wawasan yang dapat digunakan sebagai bekal dalam memberikan pembinaan statistik kepada pihak eksternal (stat-call, potik.dll). Sedangkan manfaat bagi mahasiswa adalah memberikan insight bagi mahasiswa untuk menyelesaikan tugas dan penelitian.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Surabaya (Statistics of Surabaya City)Jl. A. Yani 152 E Surabaya 60231 Jawa Timur Indonesia

Telp (62-31) 82516020

Faks (62-31) 8296691

Mailbox : bps3578@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik