Rapat Rutin Tim Produksi - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Surabaya

Rapat Rutin Tim Produksi

Rapat Rutin Tim Produksi

5 Februari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada hari Rabu, tgl 5 februari 2025, Tim Statistik Produksi mengadakan Rapat Rutin.
Pada Rapat kali ini, membahas kegiatan yang akan berjalan selama bulan Februari, di tim Statistik Produksi
Beberapa kegiatan yang akan dilaksanakan di bulan februari meliputi:
1.Survei LPTB(Laporan Pemotongan Ternak Bulanan)
2. Survei Ubinan Padi dan Palawija
3. Survei KSA Padi dan Jagung.
4. Survei Statistik Pertanian Palawaija(SP-Palawija) dan Survei Statistik Pertanian Hortikultura(SPH-SBS)
5. Pengutipan Direktori Perusahaan Industri Manufaktur.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Surabaya (Statistics of Surabaya City)Jl. A. Yani 152 E Surabaya 60231 Jawa Timur Indonesia

Telp (62-31) 82516020

Faks (62-31) 8296691

Mailbox : bps3578@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik